panah

Selasa, 21 Februari 2017

Pati beras

Pati beras adalah pati yang diperoleh dari biji Oryza sativa L. (Familia Poaceae) yang berupa butir bersegi banyak, tunggal atau majemuk bentuk bulat telur, terdapat butir telur dan hilus yang tidak terlihat jelas, dan tidak terdapat lamella. Ketika pati beras ditetesi iod menghasilkan warna biru muda yang berarti menunjukkan bahwa pati beras yang diuji positif mengandung pati.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar